SUARA INDONESIA

Hadapi Bencana Musim Penghujan, BPBD Bojonegoro Siapkan 20 Destana

Aji Susanto - 16 November 2021 | 14:11 - Dibaca 829 kali
Pemerintahan Hadapi Bencana Musim Penghujan, BPBD Bojonegoro Siapkan 20 Destana
Ardian Ordianto Plt BPBD ketika ditemui diruang kerjanya

BOJONEGORO - Sebanyak 20 Destana (Desa Tangguh Bencana) telah terbentuk guna hadapi bencana pada musim penghujan sekarang ini.

Kata Ardian Ordianto Plt BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah), dari 20 Destana itu mayoritas di lokasi rawan bencana.

"Mereka telah diberi pelatihan dalam hadapi bencana, semisal longsor dan lainya," ucapnya Selasa (16/11/2021).

Untuk semua masyarakat, berhati-hatilah ketika hujan turun. Jangan berteduh dibangunan tinggi serta hindari bepergian saat hujan lebat.

"Dengan tetap selalu waspada, maka keselamatan diri akan terjaga," tuturnya.

Dia mengungkapkan, selama musim penghujan ada beberapa wilayah telah mengalami bencana. Yakni di Kecamatan Padangan dan Gondang.

"Semua dapat ditangani meski tidak ada korban nyawa," ujarnya.

"Jika terjadi bencana, dan sangat membutuhkan bantuan dapat menghubungi nomor 0852-3227-8988," imbuhnya.

 

» Klik berita lainnya di Google News SUARA INDONESIA

Pewarta : Aji Susanto
Editor : Imam Hairon

Share:

Komentar & Reaksi

Berita Terbaru Lainnya

Featured SIN TV

Pemerintahan

View All
EDISI, 14 MARET 2024
14 March 2024 - 19:03
EDISI, 14 MARET 2024
EDISI, 12 FEBRUARI 2024
12 February 2024 - 17:02
EDISI, 12 FEBRUARI 2024
EDISI, 11 FEBRUARI 2024
11 February 2024 - 07:02
EDISI, 11 FEBRUARI 2024
EDISI, 09 JANUARI 2024
09 February 2024 - 17:02
EDISI, 09 JANUARI 2024
EDISI, 08 FEBRUARI 2024
08 February 2024 - 17:02
EDISI, 08 FEBRUARI 2024