Wacana impor beras Menteri Perdagangan muhammad Luthfi menuai pro dan kontra di tengah publik, khususnya para kaum petani di beberapa wilayah di tanah air.
Penolakan demi penolakan saat ini mencuat di beberapa daerah, termasuk di Provinsi Jawa Timur, mulai para petani, DPRD, hingga kepala daerah.
Sebagian besar menganggap, bahwa kebijakan impor beras tersebut akan membuat petani merugi.
Di wilayah Kediri Jatim, Bupati Kediri Hanindhito Pramana. Mengatakan bahwa di daerah ia pimpin mulai tahun 2020 daerahnya mengalami surplus beras diangka 49 ribu ton.
» Klik berita lainnya di Google News SUARA INDONESIA
Pewarta | : Imam Hairon |
Editor | : |
Komentar & Reaksi