SUARA INDONESIA

Selain Indah, Bunga Miana Juga Bermanfaat untuk Kesehatan

Lisa Asanul Farida - 27 March 2021 | 10:03 - Dibaca 4.37k kali
Hiburan Selain Indah, Bunga Miana Juga Bermanfaat untuk Kesehatan
Bunga Miana

 JEMBER - Selain warnanya yang indah dan menawan. Bunga Miana ternyata banyak manfaatnya untuk kesehatan.

Karena dalam unsur daun dan batang bunga Miana, mengandung vitamin A, C dan D.

Adapun manfaat yang biasa dirasakan diantaranya mengobati demam pada anak kecil, mengobati bisul, meredakan batuk, melancarkan pencernaan dan mengobati mata merah.

Tanaman herbal ini, diakui tidak memiliki efek samping bagi pemakainya.

Selain mudah ditemukan di pasaran, Bunga Miana harganya sangat murah

Berbagai manfaat yang terkandung dalam bunga ini, banyak dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai obat alternatif.

Dengan begitu Bunga Miana selain digunakan sebagai bunga hias memperindah halaman rumah, bunga ini ternyata juga memiliki multi manfaat.

» Klik berita lainnya di Google News SUARA INDONESIA

Pewarta : Lisa Asanul Farida
Editor : Imam Hairon

Share:

Komentar & Reaksi

Berita Terbaru Lainnya

Featured SIN TV